Lanjutan Indonesia Super League (ISL) Minggu
(01/09/2013) antara Arema Cronoun vs Barito Putera yang berlangsung di Stadion
Kanjuruhan Malang terasa sangat istimewa. Karena siaran langsungnya di ANTV
komentatornya adalah Menpora, Roy Suryo.
Sebelumnya
ada wawancara host Niniet Kaluna dengan Manajer Barito Putera, Hasnuriyadi.
“target kami dua tiga tahun kedepan Barito juara ISL,” ujar Hasnur.
Ada
Bartman serbu Malang untuk mendukung tim kesayangannya. Pertandingan delay.
Karena sebelumnya sempat ditunda. Beberapa pemain Arema baru saja memperkuat
Timnas PSSI. Ada Iwan Budianto, CEO Arema Indonesia.
“Momen
yang snagat bagus, “ ujar Roy Suryo. Greg dari Arema dan Mekan Nasyrov dari
Barito menjadi kapten kesebelasan masing-masing. Dipimpin wasit Najamudin
Aspiran. Aditya Harlan tampil luar biasa pada pertandingan kali ini. Mampu
menyelamatkan gawangnya dari kebobolan berkali-kali.
Pertandingan
berakhir 1-1. Gol Barito diciptakan Coulibaly Djibril Dengan hasil ini Barito
menambah nilai menjadi 50 poin. Tetap berada di peringkat 6 klasemen sementara
ISL 2012/2013.
Kandangan, 01-09-2013
Tidak ada komentar:
Posting Komentar