Jum'at, 21 Maret 2014
Dalam beberapa hari ini siswa Kelas IX
Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) Angkinang, Kabupaten Hulu Sungai Selatan
(HSS) menjalani praktek ujian. Salah satunya adalah Kertakes.
Dalam praktek siswa
dibebaskan berkreasi dengan barang bekas. Memanfaatkan barang bekas yang ada
berupa gelas minuman ringan. Para siswa cukup antusias mengerjakan tugasnya.
Dipandu oleh guru mata
pelajaran Kertakes. Aneka kreasi dihasilkan. Seperti terlihat di Kelas IX E.
Aneka karya siswa tersebut tampak menarik perhatian bagi yang melihatnya.
Ada berbagai macam
tampilan. Kalau dipoles lagi tentu akan bisa menghadirkan yang terbaik. Bisa
bernilai ekonomis tinggi.
Mudahan bisa mendapat
nilai yang bagus. Guru Kertakes bangga melihat karya siswanya. Selain untuk
dinilai hasil karyanya tersebut dikumpul untuk digunakan dipasang di dinding
ruang guru.
Para siswa mengerjakan
tugas dengan antusias pada hari itu mereka tampak dengan serius mengerjakan.
Barang bekas berupa gelas minuman plastik tersebut digunting lalu beberapa sedemikian rupa. Beberapa saat kemudian tugas
itu selesai. (akhmad husaini)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar