Kamis, 19 November 2015

40 Hal yang Membuat Saya Bahagia

Jum'at, 20 November 2015


1. Listrik di Kalimantan Selatan tidak padam lagi
2. Mengelilingi Indonesia dengan fasilitas gratis. Menikmati kekayaan alam, budaya, masjid, kuliner, dsb
3. Kawin / nikah
4. Naik haji bersama kedua orangtua
5. Peringkat I kontribusi berita ke website Kanwil Kemenag Kalsel Tahun 2015 untuk kategori madrasah tsanawiyah se Kalsel
6. Blog pribadi bermanfaat untuk diri sendiri dan orang lain
7. Internet lancar
8. Keuangan lancar
9. Bajalanan setiap minggu
10. Punya laptop sendiri
11. Punya modem sendiri
12. Punya kamera digital sendiri
13. Punya HP bakamera sendiri
14. Shalat Jum'at ke masjid-masjid yang ada di Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) setiap hari Jum'at
15. Blog pribadi dibaca Bupati HSS
16. Shalat berjamaah di Langgar Al Kautsar Desa Angkinang Selatan
17. Sepeda motor kada gararakan lagi
18. Punya penghasilan tetap dari menulis / blogger
19. Mengelilingi desa-desa yang ada di Kabupaten HSS. Hasilnya diposting di blog
20. Punya isteri shalehah, taat suami, keturunan yang baik-baik, cantik, dan jilbaber
21. Minimal satu tulisan setiap hari di Kompasiana
22. Bisa Bahasa Inggris
23. Bisa Bahasa Arab
24. Punya kemampuan berbicara di depan umum
25. Bayar rekening listrik
26. Bayar rekening PDAM
27. Bayar iuran TV kabel
28. Sepeda motor di servis dan ganti oli
29. Menularkan virus menulis ke siswa MTsN Angkinang
30. Selalu membaca shalawat
31. Mati secara khusnul khatimah
32. Masuk surga
33. Bakti kepada kedua orangtua
34. Selalu jujur dan ikhlas menjalani hidup
35. Tulisan di blog di apresiasi orang lain
36. Guru dan siswa MTsN Angkinang selalu berprestasi baik di tingkat kecamatan, kabupaten, provinsi, bahkan nasional
37. Punya helm baru
38. Selalu berpenampilan sederhana dan apa adanya
39. Syukuri apa yang ada
40. Bisa kembali memancing ikan di pahumaan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Akun Kegiatan Harian

 Kamis, 25 April 2024 Dugal punya akun kegiatan harian / vlog diary di Snack Video dengan nama OK 18, itu singkatan dari Orang Kebun, sement...