Selasa, 10 Maret 2015

Malam Inipun Resah Melanda

Selasa, 10 Maret 2015


Seraut gejolak rindu mendera
dalam pagutan asmara pilu
lelet benar-benar jaringan internet
sudah beberapa minggu ini
cukup mengganggu dalam uraian pilu
dari segenap keinginan mesra
aku ingin bebas dalam berkreasi
sepanjang apa yang diharapkan
apakah ini akhir sebuah episode
yang harus dilewati
dia hanya dia
jalan manapun harus dilewati
tempat rindu tempat bermanja
sanak keluarga dimanapun berada
menunggu keajaiban saja lagi
pemilik banyak mimipi
pengkhayal kelas tinggi
andai saja ada kaos atau t-shirt
berlogo Pariwantan 18 dan Kompasiana
akan kubawa menyaksikan STQ HSS di Daha Utara
ingin membuktikan aku ini seorang jurnalis
dengan motor tentunya
bawa tas ransel berisi laptop dan kamera
bersandal jepit bawa jaket
ikut pelepasan kafilah dari Kandangan ke Nagara
ada semacam kesenangan luar biasa
bebas tanpa ikatan
disalami para pejabat adalah kesenangan
itu harus kita lewati nantinya
kita memang ada batasnya
lewat tulisan bisa aku ungkapkan
Kangen OVJ di Trans 7
sebagai pelepas rasa rindu dengan komedian
ada Parto, Nunung, Sule , Andre dan Azis
dari celah dinding yang tak biasa
ada kekuatan bersama yang berpendar
tak berani dengan aku
datanglah dengan kesunyian diri
terus menulis menulis terus
tumbal bagi orang banyak
banyak ketidakpastian melanda
dari segenap senyum yang berpasrah diri



Kandangan, 05-03-2015

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Puisi AHU : Watak Simbol Intonasi Perangai Jingga

 Jumat, 22 Maret 2024 Cerita guramang alasan manis kian sinis watak simbolis kehendak penawar lara senarai kehendak intim suara nurani ego k...