Selasa, 29 November 2016

Naik Kapal Wisata Mengelilingi Pulau Kumala

Selasa, 29 November 2016


Selasa (31/05/2016) pukul 16.00 WITA setelah shalat rombongan Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) Angkinang, Kabupaten Hulu ke Pulau Kumala, Tenggarong, Kabupaten Kutai Kartanegara, Kaltim. Memesan tiket.

Salah satu yang jadi pilihan naik kapal wisata Pulau Kumala. Rombongan MTsN Angkinang berada dalam satu kapal. Selama beberapa 30 menit mengelilingi pulau buatan tersebut.

Di sepanjang perjalanan terlihat Stadion Aji Imbut yang merupakan markas klub Mitra Kukar, Jembatan Kukar, kapal tongkang batubara, dsb. (akhmad husaini)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Lautan Air di Pahumaan di Desa Angkinang Selatan Suatu Pagi

 Rabu, 14 Januari 2026 Lautan air di pahumaan (sawah) milik warga, yang ada di sekitaran RT 3 Desa Angkinang Selatan, Kecamatan Angkinang, K...