Rabu, 17 Agustus 2016

Dengan Camat dan Kapolsek Angkinang

Kamis, 18 Agustus 2016





Para siswa Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) Angkinang, Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) memanfaatkan momentum Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke 71 di halaman Kantor Kecamatan Angkinang, Rabu (17/08/2016) sebagai ajang untuk foto-foto dengan para unsur Muspika Angkinang.

Karena ini saat yang pas dan tepat. Diantaranya mereka foto bersama  dengan Camat Angkinang Dian Marliana. Juga dengan Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek)Angkinang, H Harli Alifia.

Siswa MTsN Angkinang tampak senang bisa berfoto dengan orang penting di Kecamatan Angkinang. Karena jarang bisa bertemu. Apalagi sampai foto bersama. (akhmad husaini)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jadi Pengalaman Paling Berharga Seumur Hidup

 Selasa, 20 Januari 2026 Dari Diary Akhmad Husaini, pada hari Sabtu (05/11/2022). Siapa yang tega berbuat sekeji itu. Mudahan diberi Allah S...