Minggu, 29 April 2018

Pelantikan Pengurus OSIM MTsN 3 HSS Periode 2018-2019

Senin, 30 April 2018












Senin (30/04/2018) pagi Kepala Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 3 Hulu Sungai Selatan (HSS) Gazali, S.Ag, M.Pd.I melantik pengurus Organisasi Siswa Intra Madrasah (OSIM) Periode 2018-2019 di halaman depan madrasah yang beralamat di Jalan A Yani Km 7,5 Angkinang Selatan, Kecamatan Angkinang.

OSIM MTsN 3 HSS Periode 2018-2019 diketuai oleh Nurlaili dari Kelas VIII B. Pada kesempatan itu turut pula dilantik para dewan guru yang mengisi 7 (tujuh) bidang kepengurusan. Dengan pelantikan pengurus baru ini diharapkan OSIM MTsN 3 HSS akan terus semakin bagus dan terus menelorkan siswa berprestasi dalam bidang yang digeluti. (ahu)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Mengikuti Upacara HAB ke 80 Kemenag RI Tahun 2026 di Kandangan HSS

 Jumat, 9 Januari 2026 Mengikuti upacara peringatan Hari Amal Bakti (HAB) ke 80 Kementerian Agama RI Tahun 2026 Tingkat Kabupaten Hulu Sunga...