Sabtu, 06 Juni 2015

Pasrah Suara Nisbi

Sabtu, 6 Juni 2015


Saatnya saling berbeda dengan yang lain
kekalahan yang kurasakan
tempat ini menjadi surga
tak terpilih tak apa
sepanjang itu yang kau mau
jangan pernah kejam diri
biarkan panas merona
memberi banyak kata setia
menjunjung rutinitas harapan
dari belenggu menghadang di tengah jalan
kau rasa ini perjalanan sepi
kau teruskan saja tradisi itu
selalu itu saja yang kau tanyakan
agar muncul banyak keinginan
mungkin nanti aku bersamanya
puaskah melihat kenyataan ini
pasrah dalam lamunan
semua ingin saling merasa
agar tak terjadi permasalahan dikemudian hari
tentang segala yang kau pertaruhkan
biar kesenangan yang akan didapatkan
seperti yang pernah dilontarkan
malas bangun pagi
jangan samakan itu nantinya
terjadi untuk kesekian kalinya
kau harus semangat menjalani hari-hari


Kandangan, 02-06-2015

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Melihat Jembatan Birayang dari Sudut Pandang Masjid Mubarak Ahad Pagi

 Rabu, 27 November 2024 Melihat sekilas keadaan Jembatan Birayang, Kecamatan Batang Alai Selatan, Kabupaten Hulu Sungai Tengah, sudut pandan...