Jumat, 02 Januari 2026

Mendengarkan Kemerduan Sarunai Bukit di Harakit Tapin

 Jumat, 2 Januari 2026












Mendengarkan kemerduan Sarunai Bukit, di teras rumah Pak Ruslan atau Pak Irus, di sekitaran Harakit, Kecamatan Piani, Kabupaten Tapin, Kalimantan Selatan, pada hari Senin (22/12/2025) siang. Sarunai Bukit itu ditiup oleh Pak Irus di teras rumahnya saat saya dan Eza Dibah berkunjung ke kediaman beliau untuk nostalgia dan ucapan terima kasih. (ahu)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Selesai Sudah Mengikuti Pembelajaran Mandiri Orientasi PPPK Kemenag

 Sabtu, 3 Januari 2026 Alhamdulillah selesai sudah mengikuti pembelajaran mandiri Orientasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK...