Senin, 14 April 2025

Melihat Suasana Halal Bihalal Idul Fitri 1446 H di MTsN 3 Hulu Sungai Selatan

 Senin, 14 April 2025





Melihat suasana kegiatan Halal Bihalal Idul Fitri 1446 H di halaman depan Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 3 Hulu Sungai Selatan (HSS), yang berlokasi di sekitaran RT 3 Desa Angkinang Selatan, Kecamatan Angkinang, Kabupaten HSS, pada hari Rabu (09/04/2025) pagi. (ahu)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pagi yang Mengajarkan Kita untuk Berhenti di Timbuk Ril Angkinang

 Kamis, 22 Januari 2026 Pagi itu, jalan kecil di kawasan Timbuk Ril Angkinang terbentang seperti ingatan yang belum selesai dibaca. Aspalnya...