Selasa, 11 Maret 2025

Seorang Murid Kelas VI dengan Kartu PPDB MTsN 3 Hulu Sungai Selatan

 Selasa, 11 Maret 2025



Seorang murid Kelas VI Madrasah Ibtidaiyah (MI) / Sekolah Dasar (SD) memperlihatkan Kartu Pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB).

Yang sekarang menjadi Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB) Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 3 Hulu Sungai Selatan (HSS) Tahun Pelajaran 2025/2026.

Usai mendaftar di madrasah yang berlokasi di Jalan A Yani Km 7,5 RT 3 Desa Angkinang Selatan, Kecamatan Angkinang, Kabupaten HSS, pada hari Kamis (27/02/2025) pagi. (ahu) 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pembacaan Surah Yasin dan Tahlil di MTsN 3 Hulu Sungai Selatan Senin Pagi

 Rabu, 12 Maret 2025 Pembacaan surah Yasin dan Tahlil di Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 3 Hulu Sungai Selatan (HSS), rangkaian dari Kegia...