Ahad, 13 Oktober 2024
Usai Babacaan atau Kuliah Maghrib di Langgar Al Kautsar, pada hari Ahad (18/08/2024) malam Senin ada pengumuman kepada warga.
Bandi Puspa memberitahu lewat pengeras suara, telah berpulang ke Rahmatullah H Mas'ud bin Mansu, suami dari Hj Norliani atau Abahnya Lana Didin.
Akan dimakamkan di Gambah Luar pada hari Senin (19/08/2024) sekitar pukul 12.00 WITA.
Sebelumnya pukul 10.00 WITA, akan ada proses penyelenggaraan jenazah di Masjid Al Abrar Gambah Luar. (ahu)





Tidak ada komentar:
Posting Komentar