Kamis, 30 Januari 2020

Diary : Ke Pantai Asmara dan Mahaul di Tempat Bahrudin

Jum'at, 31 Januari 2020

[SABTU, 25 JANUARI 2020]

>Buhan Penanggulangan Masalah Kebakaran (PMK) Al Kautsar, seperti Amud, Amin H Atur, dkk bajalanan ke Pantai Asmara, Kabupaten Tanah Laut. Berangkat Subuh Sabtu. Untuk hiburan dan bersantai. Mereka bersepeda motor saja dari Angkinang ke sana. Mungkin pulang pada hari Ahad (26/01/2020).

>Setelah shalat Maghrib malam Ahad, saya ke tempat Bahrudin, ada undangan mahaul Sumitro, mungkin itu nama ayah / orangtua isteri Bahrudin. Undangan yang hadir merupakan jamaah Shalat Maghrib Langgar Al Kautsar dan warga sekitar. Pemimpin pembacaan Surah Yasin dan Tahlil Kaspul Madah, Do’a Haul oleh H Mastur. Menu yang disajikan tuan rumah kepada undangan Haul, berupa lauk ayam goreng basangrai dan sambal. Juga ada kuah sop, nasi putih dan teh manis.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Suasana Malam Idul Fitri 1446 H di Desa Angkinang Selatan

 Ahad, 30 Maret 2025 Suasana malam Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1446 H di RT 1 Desa Angkinang Selatan, Kecamatan Angkinang, Kabupaten Hulu ...