Rabu, 07 Desember 2016

Jeda Kebuau

Kamis, 8 Desember 2016




Judul : Jeda Kebuau
Penulis : Hajriansyah
Penerbit : Tahura Media Banjarmasin
Cetakan / Tahun : Pertama / Oktober 2013
Editor : Raudal Tanjung Banua
Cover : Hery S
Tata Letak : Mapa
Tebal : 285 halaman
Ukuran : 13 x 19 cm
ISBN : 978-602-8414-19-7

Buku ini memuat 73 judul tulisan. Esai Hajriansyah dimuat di kolom Jeda SKH Media Kalimantan.

Hajriansyah lahir dan dibesarkan di Banjarmasin dari ayah Nagara dan ibu Alabio. Pernah kuliah di MSD Yogyakarta (seni lukis), ISI Yogyakarta (seni lukis), dan mendapatkan gelar sarjana pendidikannya dari UST Yogyakarta.

Menyenangi travelling, dan sebagai sastrawan pernah berkunjung ke Bandar Seri Begawan, Pangkal Pinang, dan Tanjung Pinang. Hingga kini menjabat sebagai Ketua Komunitas Sastra Indonesia (KSI) Cabang Banjarmasin.

Juga Direktur Eksekutif Lembaga Kajian dan Advokasi Seni, Adat dan Budaya (Kasisab) Kalsel. Menerima Hadiah Seni Gubernur Kalsel pada tahun 2011. (akhmad husaini)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Menengok Sejenak Hiyung Tapin Sepulang dari Marabahan

 Ahad, 23 November 2025 Suasana di sekitaran Desa Hiyung, Kecamatan Tapin Tengah, Kabupaten Tapin, pada hari Ahad (16/11/2025) siang. Sepula...