Senin, 24 Februari 2014

Dalam Sendiri

Selasa, 25 Februari 2014



Ketika keindahan tak mengenal arah
aku ingin berbeda dengan yang lainnya
suasana tenang yang harus kupilih
tanpa ada aral melintang
pergi dengan sejuta senyum
jauhi aku sekarang
ke jalan mimpi dengan ambisi
tuntaskan materi bernuansa selebrasi
sejatikan mimpimu
aku bukan noktah cinta yang sedang sendu

Kandangan, 24-2-2014

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Suasana di Tempat Makan Pangantinan Anak Ibu Qiah

 Sabtu, 19 Juli 2025 Suasana di tempat makan pangantinan anak Ibu Barrathuttaqiah atau Ibu Qiah, di sekitaran Karang Jawa, Kecamatan Padang...