Rabu, 07 Mei 2025

Siswa MTsN 3 Hulu Sungai Selatan Membersihkan Sampah

 Rabu, 7 Mei 2025




Siswa Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 3 Hulu Sungai Selatan (HSS) saat berada di sekitaran taman bak semen madrasah, untuk membersihkan sampah dan rumput liar, pada hari Jumat (02/05/2025) pagi. Bagian dari tugas kegiatan kerja bakti  kebersihan lingkungan madrasah. (ahu) 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Parkir Sementara Sepeda Listrik Siswa MTsN 3 HSS

 Kamis, 15 Januari 2026 Parkir sementara sepeda listrik siswa Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 3 Hulu Sungai Selatan (HSS), berlokasi di se...