Minggu, 09 Maret 2025

Siswa MTsN 3 Hulu Sungai Selatan Berjalan Di Atas Air

 Senin, 10 Maret 2025




Siswa Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 3 Hulu Sungai Selatan (HSS) sedang berjalan di atas air yang menggenangi halaman belakang madrasah, yang ada di sekitaran RT 3 Desa Angkinang Selatan, Kecamatan Angkinang, Kabupaten HSS, pada hari Kamis (20/02/2025) pagi. Genangan itu merupakan luapan dari sungai Angkinang. (ahu) 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Suasana di Halaman Belakang MTsN 3 Hulu Sungai Selatan

 Senin, 10 Maret 2025 Suasana di halaman belakang Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 3 Hulu Sungai Selatan (HSS), yang ada di sekitaran RT 3 ...