Ahad, 19 Januari 2025
Buku karya Diah Erna Triningsih berjudul Bedah Puisi Baru. Memiliki tebal 68 halaman. Penerbit Intan Pariwara. Tahun terbit 2008. Buku ini saya temukan dalam keadaan tanpa sampul, lalu saya baca sekilas, di Perpustakaan Darul Fikri MTsN 3 HSS, pada hari Rabu (15/01/2025) pagi. (ahu)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar