Jumat, 14 Oktober 2016

Sapa Merindu Saling Berikatan

Sabtu, 15 Oktober 2016


Pengaruh sunyi dalam deraan dendam
kecewa bisa saja terjadi kala kau mampu meretas harap
dari pengaruh cinta yang sempadan
ketika hidup ada batasnya
aku memang terlalu egois
kalau memang jenuh berhenti sajalah menulisnya
sapa merindu saling berikatan
maafkan bila semuanya saling berarti
sepi yang terus merayap dalam kerinduan
torpedo sunyi dalam ratap rahayu
tak hanya memberi banyak mampu

Kandangan, 13 Oktober 2016

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tunjuk Satu Kelotok pada Susur Sungai Barito

 Jumat, 28 November 2025 Tunjuk satu kelotok, dalam kegiatan susur sungai Barito di sekitaran Marabahan, Kabupaten Barito Kuala, pada hari A...